Code Breaker Chapter 14
JPN-ENG TL: ShadowKaiser
Proof Reader : Gwilthyunman
Code: Breaker Chapter 14 Indonesia sudah di release oleh Blue Arc Scan. Harap download
disiniHalaman 1
Cowo: Ogami!! Jangan pikirkan kami
Cewe: Iya, iya.. Pergilah duluan dan makan bersama Sakura.
Teks: Jam istirahat
Teks: Ogami hanya makan sepotong roti untuk makan siang?
Ogami: ........Apa?
Cowo: Karena makanan sebanyak itu tentunya bukan untuk seorang saja?
Murid: Dia tentunya ingin makan bersama Ogami dan menyiapkan makanan untuk dua orang.
Murid: Pasti ada banyak sisa sekarang. (teks kecil) Walaupun aku tidak bisa melihatnya dengan jelas.
Cewe: Sakura sudah selesai makan!! Hari ini kondisimu sedang baik juga!!
Ogami: Tidak, tidak apa-apa, aku tidak....
Cowo: Bukankah kalian berdua sangat dekat? Jangan hiraukan kami~~~
Murid: Sakura menyukai dia karena sikapnya, kan?
Murid: Perhatian, serius, realistis, baik hati dan selalu memikirkan temannya... Ia seperti seseorang yang tidak akan pernah melakukan hal yang jahat, kan?
Halaman 2
Ogami: Bukan seperti itu kok.
Teks: Senyuman yang ramah ketika menghadapi orang lain...!!
Kode:14: Nama dari masa lalu dan masa ini
Halaman 3
Cowo: BAKAR HINGGA MENJADI ABU!!
Cowo: Semuanya terbakar~~~ Itu sengat kuat, sangat tidak dapat dipercaya.
Cowo: Semuanya terbakar sampai tidak ada lagi yang tersisa. Aku sangat terkejut.
Murid: Takeda!! Kau terlalu kencang!!
Takeda: Wah!! Ada apa, Sakurakouji-san!?
Sakura: .... Apa itu tadi...
Sakura: Apa yang terjadi, Takeda?
Halaman 4
Takeda: Begini. Semalam, si pembakar yang dibicarakan itu muncul di dekat rumahku dan membakar habis satu keluarga.
Sakura: Pembakar!?
Takeda: ...Kenapa kau bengong?
Sakura: ...Tidak apa-apa.
Murid: Sakura tidak tahu? Dia telah muncul di area-area ini.
Murid: Kemarin lusa, dia membakar habis seluruh supermarket.
Murid: Ada seorang ayah yang ingin menyelamatkan putranya yang terperangkap didalam dan masuk kedalam kobaran api. Pada akhirnya keduanya mati terbakar. Pasangan tua yang tinggal dekat sana juga meninggal karena tidak bisa melarikan diri.
Sakura: Okita, benarkah itu?
Cewe: Dan~~~~~ Sepertinya si pelaku membakar tanpa ada target tertentu... Benar kan, Dekasuki?
Dekasuki: .....Ya!!
Halaman 5
Murid: Aku dengar ada semacam alat yang bisa terbakar sendiri di tempat kejadian.
Murid: Beberapa bagian dari alat itu sangat mudah didapatkan. Kalaupun mereka ingin mencegah ini, mereka tidak akan tahu darimana harus dimulainya.
Murid: ...Kasus pembakaran akan terjadi lagi.
Murid: Tingkat keseringan seorang pembakar mengulangi kejahatannya cukup tinggi. Menurut data yang diberikan oleh departemen polisi di tahun 2003, tingkat keseringan seorang pembakar kembali mengulangi kejahatannya untuk orang dewasa adalah sekitar 46.9% dan untuk remaja sekitar 38.7%, angka yang sangat tinggi.
Takeda: Be... benarkah...!?
Murid: Kupikir kita tidak boleh membawa laptop ke sekolah, Shimatsu?
Shimatsu: Maeda, jangan bicarakan hal yang tidak masuk akal.
Maeda: Sakit!!
Takeda: Aku benar-benar takut, aku tidak bisa tidur di malam hari~~~. Paling aku akan tertidur di pelajaran Matsumiya lagi~~~
Murid: ...Bukankah kau selalu melakukan itu, Takeda...?
Bubble: Kakoshima!?
Halaman 6
Murid: Kau Kakoshima kan!? Sudah lama ya~~~~~
Cewe: ...Eh?
Takeda: Anak itu dari kelas C....
Murid: Aku tahu ada murid transfer baru di kelas ini, tapi karena aku tidak mengenali namanya, aku tidak memperhatikannya~~~!!
Murid: Kau bertambah tinggi~~~~ Kakoshima!! Kelasku tepat berada di sampingmu, aku Noguchi Sousuke!!
Halaman 7
Noguchi: Jadi seperti inilah, Kakoshima!! Wah~~~~~ Aku sangat merindukanmu.
Noguchi: Tapi aku tidak pernah berpikir aku akan bertemu denganmu lagi disini. Dunia ini sungguh kecil!!
Murid: ...Kakoshima maksudnya Ogami....?
Cewe: Eh? Kenapa namanya berbeda?
Halaman 8
Ogami: ... Orangtuaku bercerai... Jadi setelah itu, aku mengganti namaku.
Ogami: Karena itu aku harus pindah ke luar negri tidak lama setelahnya.
Noguchi: Ah.. Jadi begitu, pasti sulit bagimu.
Ogami: Maaf, aku sedang buru-buru waktu itu.. Aku tidak begitu ingat tentangmu.
Ogami: Setelah hal itu terjadi, aku tidak benar-benar berbicara denganmu dan aku pindah ketika aku di kelas 2.
Teks: ... Teman Ogami di masa lalu? Kalau begitu itu pasti nama aslinya...?
Teks: Juga... Apa itu kenyataan dan apa itu kebohongan?
Noguchi: Tapi kau pasti ingat ini kan!?
Maeda: WOW!! Apa itu "Monmon Hunter"?
Takeda: Eh!? "Monmon Hunter"!? Wow!! Aku kangen itu~~~
Cewe: Aku juga memainkannya!! Itu sangat populer ketika SMP!!
Cewe: Semua orang di kelas bermain ini waktu itu!!
Halaman 9
Bubble: Kau di level apa?
Bubble: Hei game ini sudah cukup lama, kau pasti sudah memakainya dari lama~~~
Noguchi: Aku bermain bersama Kakoshima... Bukan, Ogami, sekali.
Noguchi: Walaupun kau bilang kau jarang main, tapi kau benar-benar kuat.... Kau memberikanku kesan yang sangat baik!!
Bubble: Warna apa?
Bubble: Merah muda!
Bubble: Permainan teka-teki itu!
Noguchi: Uhm, nama huntermu... Sepertinya memakai namamu dengan pelafalan yang khusus...
Ogami: Maaf, aku benar-benar tidak ingat, aku bahkan tidak ingat pernah memainkan game itu.
Cewe: ...Ogami?
Noguchi: Sepertinya perasaaan Kakoshima telah berganti...
Noguchi: Waktu itu kau...
Halaman 10
Ogami: Bagaimana hal itu mungkin, tidak ada hal semacam itu, kan?
Cewe: O...Ogami...?
Noguchi: Jadi seperti itu~~~!! Kalau begitu tidak apa-apa, tidak bisa berbuat apa-apa tentang itu karena kau sudah lupa.
Noguchi: Tapi senang melihat kau begitu bersemangat!!!
Maeda: ...Ah
Maeda: Hahaha
Bubble: Benar, haha!!
Halaman 11
Noguchi: Kalau ada kesempatan, ayo kita main "Monmon Hunter" bersama!! Kakoshima... Bukan, Ogami!!
Noguchi: Lain kali aku akan menang!
Sakura: Noguchi sangat baik~~
Sakura: Sayang sekali dia punya teman sepertimu
Sakura: Tapi Ogami... Kenyataan kalau kau sudah lupa tentang Noguchi, itu bohong kan?
Ogami: ..Tentu saja tidak.
Halamn 12
Sakura: Kau selalu pakai istilah tidak jelas seperti "Tentu saja tidak" untuk menjawab orang lain..
Sakura: Kau bilang hal seperti mengganti namamu karena orangtuamu bercerai, sebenarnya bagian mana yang benar...
Ogami: Aku tidak punya nama.
Ogami: Para "Code Breaker" adalah "Orang-orang yang tidak nyata"...
Ogami: Nama, kebangsaan, pendaftaran perumahan... Setiap label yang kau pakai untuk mengenali keberadaan seseorang telah dihapus.
Ogami: Kakoshima atau Ogami Rei semuanya palsu.
Sakura: Apa....!?
Ogami: Maka setelah menyelesaikan suatu misi, kami akan menghilang dari tempat ini seperti asap yang dihembuskan angin.
Ogami: Dan setiap ingatan akan dihapus, seolah-olah kami bahkan tidak pernah ada.
Halaman 13
Sakura: Kenapa... Kenapa kau mau berkorban sebegitu besarnya untuk orang-orang Eden itu?
Sakura: Apa mencari targetmu sebegitu pentingnya!?
Ogami: ...Aku sudah bilang padamu untuk memikirkan urusanmu sendiri, dan aku harus memberitahumu satu hal dulu.
Ogami: Aku tidak akan menolerir "Kejahatan" apapun. Kalau aku melihat ada "Kejahatan", aku akan membakarnya hingga menjadi debu walaupun itu bukan bagian dari misiku.
Ogami: Dari kemauanku sendiri
Teks: Aku...
Teks: Aku pasti tidak akan membiarkan hal semacam itu terjadi~~~!
Halaman 14
Teks: Aku tidak bisa menang dari Ogami dengan memakai kekerasan... Kalau begitu caranya, hanya ada 1 jalan.
Teks: Menghapus "kejahatan". Selama tidak ada "Kejahatan", semua akan baik-baik saja.
Sakura: Jangan parkir disini!!
Sakura: Tadi orang ini merokok!!
Teks: Ogami...!! Tidak akan ada alasan bagimu sekarang untuk terus membunuh orang-----!!
Sakura: Ini akan menjadi langkah pertamamu menuju "kejahatan".
Sakura: Kau menyetir sambil mabuk! Sekarang pulang ke rumah dengan jalan kaki---!!
Halaman 15
Sakura: Kalau aku akan terus memerangi kejahatan seperti ini, maka mungkin tidak ada yang akan melakukan kejahatan lagi...
Bubble: ...Uhm?
Sakura: Berhenti...!
Halaman 16
Sakura: HENTIKAN ITU----!!
Orang: UWAHH!!
Sakura: Sialan...!! Kau pasti si pembakar yang dibicarakan itu...!!
pembakar: Bu..Bukan!! A..Aku tadi hanya sangat stress, jadi aku ingin menirunya...
Pembakar: Sa...Sakit...
Sakura: Hah?
Sakura: Hanya pemantik? Jadi orang ini bukan pembakar yang sebenarnya...
Halaman 17
Sakura: Wow!! Itu bomnya!? Kerja bagus, Puppy.
Sakura: Hei!! Apa kau melihat orang yang memasang ini... Oh, ini buruk, dia pingsan.
Sakura: Tidak ada pilihan lain kalau begitu, aku harus membawa ini ke pos polisi.
Sakura: Sebelum ini meledak, pasti ada petunjuk yang mengarah ke sang kriminal.
Orang: Aku mendapatkan masalah
Halaman 18-19
Noguchi: Karena kau menemukan benda itu... Kau benar-benar tidak beruntung.
Sakura: ...Eh!?
Sakura: Noguchi...
Halaman 20
Bubble: Mengenai si pembakar yang dirumorkan itu, sepertinya polisi masih belum memperoleh informasi apapun. Berdasarkan dari informasi yang didapat dari grup investigasi lain, kami mendapat beberapa nama.
Bubble: Tapi kau tidak perlu menangani kasus ini---....
Teks di HP: Sousuke Noguchi
Teks: Sakura dalam bahaya!! Menghadapi kejahatan dari seorang teman lama, tindakan seperti apa yang akan diambil Ogami Rei!?
Selanjutnya: Tindakan rasional atau perasaan. Manakah yang akan ia pilih!?
Login or register to comment
Benefits of Registration:
* Interact with hundreds of thousands of other Manga Fans and artists.
* Upload your own Artwork, Scanlations, Raws and Translations.
* Enter our unique contests in order to win prizes!
* Gain reputation and become famous as a translator/scanlator/cleaner!